Struktur organisasi Fraksi Partai Persatuan Pembangunan & Demokrat (F-PD) yang terdiri dari 4 (empat) orang, dengan susunan personil sebagai berikut:
Nama | Daerah Pemilihan | Jabatan |
---|---|---|
M. Syihabudin Syibli, Bsc | Dapil I, Cilegon - Cibeber | Ketua F-PD |
Baihaki Sulaiman | Dapil III, Gerogol - Pulaumerak | Sekretaris F-PD |
H. Rahmatulloh, SE, M.Si, MM | Dapil IV, Jombang - Purwakarta | Anggota F-PD |
M. Ibrohim Aswadi, SH | Dapil II, Ciwandan - Citangkil | Anggota F-PD |
Berita Pilihan
Ibrohim Aswadi: Kedepan Tidak Boleh Lagi Ada Industri Merangsek Kepemukiman Warga
Ruang Rapat Gedung DPRD Cilegon
CILEGON, FOKUSPRIANGAN, ID – Pansus RDTR melakukan hearing pansus di ruang rapat DPRD Cilegon.
Akui Keunggulan Helldy-Sanuji, Partai Demokrat Cilegon Harapkan Ini
Ilustrasi
CILEGON – Menyusul DPD Partai Demokrat Provinsi Banten yang telah mengucapkan selamat atas kemenangan paslon Helldy Agustian – Sanuji Pentamarta di Pilkada Cilegon, kali ini DPC Partai Demokrat Kota Cilegon turut mengucapkan hal senada, dimana Paslon nomor urut 4 ini unggul berdasarkan hasil hitung cepat beberapa lembaga survei independen, survei internal, dan Kesbangpol Kota Cilegon.
Kerap Dilanda Banjir, Dewan Kritik Tata Ruang Kota Cilegon
Selain disebabkan oleh banyaknya industri, banjir juga disebabkan oleh tata ruang kota yang tidak tepat. (Kemenkes)
CILEGON, BINGAR.ID, – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Cilegon, mempertanyakan kinerja Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon dalam menangani banjir. Pasalnya, setiap musim hujan tiba, masih terjadi banjir disejumlah titik di Kota Cilegon.
Pemerintah Godok Raperda Penanggulangan Covid-19 di Cilegon, Sanksi 50 Juta Disepakati
Ruang Rapat Gedung DPRD Cilegon.
CILEGON, BCO.CO.ID – Pemerintah Kota Cilegon bersama Anggota DPRD Cilegon tengah fokus menggodok aturan atau perda turunan terkait penanggulangan Pandemi Covid-19.
Pansus Perumda PDAM Cilegon Mandiri Desak Transparansi Keuangan Korporasi Dituangkan
Hearing Pansus Raperda Perumda PDAM Cilegon Mandiri. (Gilang)
CILEGON – Ketua Panitia Khusus (Pansus) Raperda Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Perusahaan Daerah Air Minum Cilegon Mandiri (PDAM-CM), menegaskan pihaknya menginginkan adanya transparansi keuangan korporasi yang tertulis dalam regulasi yang tengah disusun parlemen tersebut.
On Line
We have 4 guests and no members online